Pada hari ini wilayah Ogan Ilir diprakirakan cerah berawan namun tidak berpotensi hujan.
Suhu di wilayah ini berkisar 24-33 derajat celcius dan kelembapan 55-95 persen.
Empat Lawang
Wilayah Empat Lawang pada hari ini juga diprakirakan cerah dengan suhu berkisar 21-32 derajat celcius dengan kelembapan Udara 60-100 persen.
BACA JUGA:Prakiraan Cuaca Wilayah Sumsel Hari Ini 13 Juli 2024 Cerah Berawan, Suhu Mencapai 33 Derajat Celcius
PALI
Cuaca cerah akan menyinari wilayah PALI pada hari ini dengan suhu berkisar 24-33 derajat celcius dengan suhu berkisar 55-100 persen.
Musirawas
Cuaca pada hari ini di wilayah Musirawas diprakirakan Cerah berawan dengan suhu 24 – 33 derajat celcius dan kelembapan 60-95 persen.
Musirawas Utara
Suhu di wilayah ini berkisar 24-33 derajat celcius dengan cuaca diprakirakan cerah sepanjang hari ini.
Sementara kelembapan Udara 60-95 persen.
Muara Enim
Pada hari ini wilayah Muara Enim diprakirakan akan juga akan cerah berawan dengan suhu berkisar 23-33 derajat celcius dan kelembapan Udara 55-95 persen.
Lahat
Cuaca di wilayah Lahat sepanjang hari ini diprakirakan cerah dengan suhu berkisar 23-33 derajat celcius dan kelembapan Udara 60-95 persen.