Ragam Pakaian Adat Dikenakan Para Menteri, Warnai Upacara Perdana HUT Kemerdekaan di Ibu Kota Nusantara

Sabtu 17-08-2024,15:53 WIB
Reporter : Jonison
Editor : Jonison

“Saya titip supaya kita semua bisa 2045 Indonesia Emas tercapai. 

BACA JUGA:Tempat Kerja Baru Presiden RI Jadi Sorotan, Segini Biaya Pembangunannya

BACA JUGA:Spesial HUT RI Ke-79, Simak Beberapa Zodiak Dari 8 Presiden Indonesia, Dari Soekarno Hingga Prabowo

Dan saya bilang sangat bisa, sangat bisa, karena kita punya Pak Presiden terpilih juga saya lihat punya visi yang sama dengan Pak Jokowi dan mereka transfer of power itu sangat bagus dan Pak Prabowo komit untuk meneruskan ini ibu kota,” ujar Luhut.

Sementara itu, Sri Mulyani Indrawati, Menteri Keuangan, tak kalah anggun dengan balutan pakaian adat Sunda. 

Bagi Sri Mulyani, momen ini lebih dari sekadar perayaan tapi pengalaman baru yang penuh makna.

“Ini pengalaman baru ya dirgahayu ke-79 Republik Indonesia, dan kita berkesempatan untuk merayakan upacara kenegaraan bendera di ibu kota negara baru ini sesuatu yang luar biasa. 

BACA JUGA:5 Artis Canti Di Indonesia yang Ditinggal Suami Meninggal Dunia, Dari BCL Hingga Jennifer Coppen

BACA JUGA:Upacara HUT ke-79 RI, 47 ASN Kemenag Sumsel Terima Satya Lencana

Historis pastinya, jadi kita merasa terharu dan excited,” ucap Sri Mulyani.

Sri Mulyani juga menegaskan pentingnya menjaga semangat kebersamaan. 

Menurutnya, persatuan dan kesatuan merupakan modal penting Indonesia menuju masa depan yang lebih baik.

“Harapannya kita harus terus bekerja keras, optimis, dan jaga persatuan dan kesatuan karena itu adalah modal yang paling penting untuk bisa Indonesia maju ke depan.

BACA JUGA:INFO PENTING! Ini 5 Manfaat Menjemur Burung Perkutut, Bisa Meningkatkan Birahi?

BACA JUGA:5 Lomba Paling Populer di Palembang Untuk Perayaan HUT Kemerdekaan RI Ke-79, Seru dan Bikin Ketawa!

Sementara itu, Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), bersama sang istri, Anisa Pohan, juga tampil serasi mengenakan pakaian adat dari Kalimantan Tengah dan Kalimantan Selatan. 

Kategori :