Emina Cosmetics Gandeng Creative Hari Ini, Edukasi Make Up dan Pentingnya Personal Branding

Jumat 23-08-2024,03:25 WIB
Reporter : Ella Sulistiana
Editor : Ella Sulistiana

BACA JUGA:Festival Merdeka dari Hyundai, 7 Profesi Ini Dapat Penawaran Khusus, Berlaku di 8 Kota di Indonesia

Emina Cosmetics sebagai brand skincare dan make up memiliki target segmentasi khusus anak muda.

Dan senantiasa berupaya untuk selalu hadir di tengah para generasi muda untuk memberikan edukasi seputar skincare dan make up. 

Terutama bagi mereka yang masih pemula dalam menggunakan produk-produk skincare dan make up. 

Selain itu, Emina Cosmetics juga senantiasa berinovasi untuk menyediakan produk-produk skincare dan make up berkualitas.

Dan tentunya formulasinya disesuaikan dengan kebutuhan kulit anak muda.

 

 

Kategori :