Mobil Irit Bahan Bakar dengan Harga 80 jutaan, Dibawah 5 Tahun Cocok Buat yang Trauma Mobil Bekas

Jumat 30-08-2024,15:42 WIB
Reporter : Firdaus
Editor : Firdaus

4. Datsun Go Plus Panca Tipe T Aktif Manual 2019

Tipe tertinggi dari model facelift 2018 yang bersamaan hadir dengan Datsun Go yang sudah kita ulas.

Perbedaan keduanya sangat minim sekali mesin dan fitur semuanya mirip sehingga tidak perlu dibahas lebih detail.

Yang jelas Datsun Go Plus Panca facelift ini sangat berbeda dengan pre facelift yang fitur dan interiornya yang super ala kadar bahkan jauh di bawah revalnya sesama LCGC.

BACA JUGA:Mobil Irit BBM Sangat Cocok Buat Keluarga, Serasa Bukan Harga Rp 40 Jutaan

BACA JUGA:5 Mobil yang Masuk Sebagai Tonggak Sejahrah Perkembangan Otomotif di Indonesia yang Kamu Harus Tahu!

Namun sekarang dia sangat proper dan salah satu yang fiturnya paling lengkap ini jelas bisa menawarkan opsi menarik bagi keluarga muda yang biasanya suka berpergian dengan barang bawaan super ribet dan banyak.

Mobil ini harganya dimulai dari sekitar 89 juta dengan pajak per tahun sekitar Rp1,5 juta.

5. Wuling Convero Manual 2019 

Salah satu mobil di bawah 5 tahun yang harganya Rp80 jutaan adalah Wuling Convero.

BACA JUGA:VIRAL! 5 Mobil Seken Murah Ini Diburu Para Kolektor Lagi, Kenapa Ya?

BACA JUGA:KERENNN, Ternyata Ini Loh 5 Mobil Paling Besar Di Dunia, Sudah Pernah Naik yang Mana?

Dia sebuah MPV tapi bukan LCGG dan dia berpenggerak roda belakang.

Convero adalah kelas terendah convero yang pertama kali hadir pada Mei 2017.

Desainnya sebenarnya terkesan kurang modern karena mengadopsi.

Tinggi yang lebih mirip MPV awal 2000-an namun ini cara berani Convero dalam memaksimalkan luas kabin yang jarang ditemukan di kelasnya.

Kategori :