Lokasi gempa 2.5 M di koordinat 8.74 LS,110.29 BT.
Pusat gempa 90 Km Barat Daya Gunung Kidul, Yogyakarta.
Diperkirakan kedalaman gempa 30 Km.
Tanda-tanda Gempa
Gempa bumi adalah bencana alam yang sulit diprediksi kapan datangnya.
Terkadang gempa datang tiba-tiba, hingga menyebabkan orang terlambat dalam menyelamatkan diri.
Padahal sebetulnya, alam sudah memberikan tanda-tanda bahwa bencana gempa akan datang.
BACA JUGA:Total Sudah Ada 2.143 Hotspot yang Terdeteksi Disumsel, Inilah Peta Penyebarannya
BACA JUGA:Inilah 5 Fakta Menarik Jembatan Terpanjang di Jawa Timur, Pernah Raih Rekor MURI?
Kita tinggal memperhatikan tanda-tanda alam, sebagai alarm akan datangnya gempa.
Hal ini sudah dipahami nenek moyang kita sejak zaman dahulu.
Saat dimana belum adanya peralatan canggih dan early warning sistem.
Namun dengan memperhatikan tanda-tanda alam, nenek moyang kita mampu memperkecil jumlah korban yang jatuh karena bencana gempa bumi.
BACA JUGA:Harga Emas Antam dan UBS di Pegadaian Hari Ini 2 September 2024 Tak Bergerak