5 Destinasi Wisata Malam di Bandar Lampung, Keindahan Lampu Kota Akan Buat Betah Lama-lama

Sabtu 07-09-2024,16:48 WIB
Reporter : Ismail Pratama
Editor : Kgs Yahya

BACA JUGA:5 Rekomendasi Destinasi Wisata Menarik di Surabaya, Lengkap Alamat dan Harga Tiket Masuknya

Kalau kamu menuju Bukit Aslan rasanya sayang sekali jika melewatkan destinasi wisata Gubuk Hills.

Pasalnya tempatnya searah sehingga kamu tidak perlu repot lagi, ke Gubuk Hills kamu tinggal lurus saja dan ke Bukit Aslan kamu tinggal belok kiri.

Tidak perlu bingung kamu bisa menggunakan panduan Google Maps menuju kesini.

Menariknya disini juga tersedia tempat camping sehingga kamu tidak perlu repot mencari tempat penginapan.

BACA JUGA:5 Destinasi Wisata di Perbatasan Indonesia dan Malaysia, Keindahannya Tidak Ditemukan di Tempat Lain

BACA JUGA:Inilah Gua Siluman di Yogyakarta, Keindahan Alamnya Dibaluti Cerita Mistis

4. kampung Vietnam

Kampung Vietnam termasuk destinasi wisata malam di Bandar Lampung yang sayang sekali untuk dilewatkan.

Kampung Vietnam ini buka hingga jam 10 malam dan suasana malamnya memang menyenangkan.

Untuk urusan makan, disini kamu tidak peril khawatir karena tersedia resto dan cottage.

Jika beruntung kamu bisa melihat keindahan kabut cantik di pagi hari seperti berada di Bandung.

BACA JUGA:5 Wisata Manado yang Menawarkan Pesona Menarik untuk Dikunjungi

BACA JUGA:Bukan Candi Prambanan, Ini 12 Destinasi Wisata Menarik dan Seru di Yogyakarta

5. Jukung Vietnam

Jukung Vietnam tidak kalah indah dan menarik dengan destinasi wisata malam lainya yang ada di Bandar Lampung.

Kategori :