Gempa Guncang Tilamuta Gorontalo, Tak Berpotensi Tsunami, Cek Episentrumnya

Minggu 08-09-2024,05:03 WIB
Reporter : Sulis Utomo
Editor : Sulis Utomo

BACA JUGA:HARU! Begini Suasana Rapat Terakhir Anggota DPRD OKI Periode 2019-2024

Kedalaman gempa diperkirakan 61 Km.

Tips Menghadapi Bencana

Datangnya bencana seperti gempa bumi, banjir, kebakaran atau yang lainnya, tidak ada  yang tahu. 

Karena itu merupakan rahasia Allah SWT.  

BACA JUGA:Ole Romeny Sulit Perkuat Timnas Indonesia, PSSI: Agak Berat Dinaturalisasi!

BACA JUGA:Weekend Tiba! 4 Rekomendasi Tempat Makan Kuliner Pedas Di Palembang, Ada yang Berdiri Sejak 2016

Tugas kita sebagai manusia adalah mempersiapkan diri menghadapi bencana tersebut. 

Apa yang harus kita lakukan menghadapi bencana tersebut? 

Berikut beberapa tips menghadapi bencana. 

1. Jangan Panik, Selamatkan Diri dan Keluarga

BACA JUGA:Pendaftaran CPNS 2024 Diperpanjang, 201 Jabatan di Bawaslu Belum Ada Pelamar, Ini Daftarnya

BACA JUGA:Hasil Akhir Dejan FC vs Sriwijaya FC di Pegadaian Liga 2 2024/2, SFC kalah di Kandang Lawan, Hujan Kartu Merah

Menyelamatkan diri sendiri dan keluarga mungkin beberapa orang menganggap hal itu sudah sepatutnya atau lumrah untuk dilakukan.

Namun pada kenyataannya, banyak orang yang panik saat bencana datang, sehingga lupa menyelamatkan keluarganya, terutama anaknya. 

Banyak kisah yang menyebutkan ketika terjadi kebakaran, ada orangtua yang mengira telah membawa anaknya yang masih kecil keluar rumah, padahal yang ia bawa hanya sebuah bantal. 

Kategori :