5. Tanyakan tentang Perusahaan dan Job Desk Meskipun ini bisa menjadi poin plus untuk menunjukkan antusiasme kamu, sebagian besar lulusan baru masih terlalu gugup untuk mengajukan pertanyaan lanjutan kepada HRD ketika mereka diberi kesempatan di akhir wawancara.
BACA JUGA:Kadin Indonesia Komitmen Berkolaborasi dengan Pemerintah Percepat Transisi Energi Melalui ISF 2024
BACA JUGA:JANGAN SKIP! 7 Destinasi Wisata Favorit di Yogyakarta Ini Wajib Dikunjungi
Nantinya, kamu bisa menanyakan informasi tambahan mengenai job desk atau perusahaan yang terkait dengannya.
Selain itu, hal ini dapat membangun suasana wawancara yang lebih santai antara kamu dan HRD.