Karena dapat tumbuh di area dengan sinar matahari yang terbatas.
BACA JUGA:6 Tanaman Hias Alocasia Paling Dicari Kolektor di Tahun 2024, Nomor 3 Harganya Lebih Murah
BACA JUGA:Wajar Jika 7 Jenis Tanaman Hias Ini Dicari, Ternyata Memiliki Manfaat Pengobatan
9. Tanaman Tradescantia
Tradescantia berasal dari Meksiko, Kolombia, dan Amerika Latin.
Tanaman ini memiliki warna yang unik yang memadukan nuansa putih, hijau, dan ungu.
Tradescantia tumbuh di segala jenis lingkungan, sehingga kamu bisa memeliharanya di dalam ruangan maupun di teras.
Namun untuk mencegahnya mati dengan cepat, pastikan untuk menyiramnya sesering mungkin.