2. Apartemen Solo Paragon
BACA JUGA:Presiden Jokowi Apresiasi TNI-Polri Atas Kebebasan Pilot Susi Air
BACA JUGA:Gagalkan Operasi Mossad, Garda Revolusi Iran Tangkap 12 Mata-mata Israel
Bangunan apartemen yang berlokasi di Jalan Yosodipuro, Banjarsari merupakan apartemen yang tak hanya difungsikan sebagai tempat tinggal, namun juga menjadi hotel favorit para wisatawan.
Gedung ini mempunyai ketinggian mencapai 109 meter dengan 23 lantai yang menjadikannya salah satu bangunan tertinggi di Solo Jawa Tengah.
Bukan hanya fasilitas hunian, apartemen ini terintegrasi langsung dengan Solo Paragon Mall, pusat perbelanjaan terbesar di Kota Solo.
Hal ini membuatnya menjadi pilihan populer bagi wisatawan yang ingin menikmati kemudahan akses ke pusat perbelanjaan, hiburan dan kuliner.
BACA JUGA:Harga Emas Antam di Palembang Hari Ini 23 September 2024 Belum Berubah
Kombinasi antara apartemen, hotel dan mall menjadikan Solo Paragon sebagai kawasan multifungsi yang megah.
1. Hotel Alila Solo
Hotel ini berada di Jalan Slamet Riyadi, kawasan Laweyan, Hotel Alila Solo tak hanya menjadi hotel tertinggi di Solo namun juga tertinggi di Jawa Tengah.
Dengan ketinggian mencapai 124 dan mempunyai 27 lantai, Alila Solo menjulang sebagai bangunan yang elegan di pusat kota.
BACA JUGA:Bahagia! Masyarakat Bisa Terima Bansos Rp 500.000 Bagi Peserta BPJS Kesehatan KIS PBI
Hotel ini mempunyai 255 kamar dan suite yang dirancang dengan sentuhan modern tapi tetap mempertahankan nuansa Jawa yang khas.