Artinya:
“Ya Allah, sesungguhnya aku memohon kehadirat-Mu kebaikan atas apa yang terjadi, dan kebaikan apa yang di dalamnya, dan kebaikan atas apa yang Engkau kirimkan dengan kejadian ini.
Dan aku memohon perlindungan kepada-Mu dari keburukan atas apa yang terjadi, dan keburukan atas apa yang terjadi didalamnya, dan aku juga memohon perlindungan kepada-Mu atas apa-apa yang Engkau kirimkan.”
BACA JUGA:Jadwal Sholat 5 Waktu Hari Ini 13 Oktober 2024 untuk Wilayah Palembang dan Sekitarnya
BACA JUGA:Lowongan Kerja Terbaru BOSNET Distribution Indonesia (Telkom Group) Begini Cara Lamarnya
Doa gempa bumi tersebut dibaca sewaktu-waktu, ketika terjadi bencana gempa bumi atau lainnya yang membahayakan keselamatan jiwa.