Masyarakat setempat pernah melihat penampakan hantu kepala buntung yang muncul di pohon.
4. Desa Trunyan, Bali
Desa Trunyan yang terletak di Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli, Bali.
Desa ini memang sudah lama dikenal sebagai desa paling angker di Indonesia.
Desa ini memiliki tradisi unik dalam menguburkan jenazah, di mana penduduk setempat tidak mengubur mayat di dalam tanah, melainkan meletakkannya di bawah pohon Taru Menyan yang dipercaya mampu menyerap bau jenazah.
5.Desa Penari, Banyuwangi
BACA JUGA:Berasal Dari Abad Ke- 10, Prasasti Peninggalan Kerajaan Sriwijaya Ini Berisikan Tentang Kutukan!
BACA JUGA:Buat Kamu yang Butuh HP Spek Dewa Dengan RAM Besar, 5 Rekomendasi Ini Wajib Kamu Coba
Desa Penari adalah salah satu desa yang sangat terkenal di telinga masyarakat Indonesia. Karena desa ini sempat dijadikan sebuah film yang tajuknya sama.
Meskipun tidak diketahui pasti desa ini memang ada atau tidak, akan tetapi sang penulis cerita tentang desa ini telah meyakinkan bahwa desa ini dulu benar-benar ada.
Kemudian, dengan beberapa clue yang diberikan mengarahkan ke daerah Banyuangi.
Karena diketahui disalah satu desa yang ada disana dulunya tempat berkumpul para penari, dan terkenal dengan hal mistisnya.
BACA JUGA: 5 Rekomendasi Mobil LCGC Harga Terjangkau Budget Diatas Rp 50 Jutaan
BACA JUGA:4 Bansos Siap Cair Mulai Besok Mulai Dari PKH Hingga CPP 10 Kg, Apakah BLT Mitigasi Pangan Termasuk?
Bahkan beberapa cerita seram yang terjadi, membuat desa ini kemudian menjadi sepi. Hingga sampai saat ini masyarakat berbondong-bondong meninggalkan desa ini dan menjadi desa terbengkalai.
Itulah 5 desa misterius di Indonesia yang terkenal dengan kisah-kisah angkernya. Jika kamu suka menjelajah tempat-tempat seram, selamat berkunjung, dan rasakan sendiri sensasinya.