WOW! 5 Jenis Ikan Hias Ini Terkenal Bawa Hoki dan Langka Tidak Heran Diburu Kolektor, Ada yang Harganya Rp 5 M

Kamis 24-10-2024,16:52 WIB
Reporter : Try Dina
Editor : Try Dina

PALPRES.COM - Beberapa jenis ikan hias yang terkenal unik dan langkah, dan digadang-gadang dapat datangkan hoki bagi yang memeliharanya.

Tidak ada yang dapat meragukan bagaimana keindahan ikan hias jika sudah ada di akuarium atau kolam yang terleatak dirumahmu.

Bagi mereka yang mengaku pencinta atau kolektor ikan hias unik dan langka, ini merupakan sebuah aktifitas yang sangat menyenangkan dan memanjakan pikiran.

Memelihara ikan hias merupakan sebuah seni

BACA JUGA:KABAR BAHAGIA! Selain Program Makan Gratis, Di 2025 Bakal Dibagikan Bantuan Gas LPG 3 Kg Rp 100 Per KK

BACA JUGA:KABAR BAHAGIA! Selain Program Makan Gratis, Di 2025 Bakal Dibagikan Bantuan Gas LPG 3 Kg Rp 100 Per KK

Bagi para kolektor ikan hias langka, memiliki mereka bukan hanya sekedar hewan peliharaan, tetapi juga karya seni yang hidup di dalam air. 

Inilah yang membuat mereka begitu istimewa dan dicari oleh para pecinta akuarium yang ingin memiliki sesuatu yang istimewa dan berbeda. 

Meskipun sangat langka dan harganya selangit, tidak menyurutkan kolektor ikan hias langka untuk memilikinya.

Setidaknya dari beberapa sumber yang telah dirangkum, ada 5 jenis ikan hias yang terkenal unik dan langka serta jika dipelihara mendatangkan hoki bagi pemiliknya.

BACA JUGA:MAHAL! Punya 9 Jenis Ikan Hias Ini Kamu Bakal Jadi Kaya Raya, Ada yang Harganya Sampai RP 5 Miliar

BACA JUGA:Punya Crush Zodiak Aries? Simak 6 Cara Menaklukannya, Nomer 4 Menantang Banget!

Tidak heran jika 5 jenis ikan hias ini jadi rebutan dalam perburuan para kolektor baik dalam maupun luar negeri.

Tanpa berlama lagi, mari kita cek satu persatu jenisnya!

1.Ikan Arwana Platinum

Ikan Arwana Platinum, atau dikenal juga sebagai Arwana Silver atau Arwana Putih, adalah salah satu varietas ikan Arwana yang paling dicari dan populer di dunia akuarium. 

Kategori :