BI Sumsel Tunjukkan Komitmen dalam Pengembangan UMKM Hijau dan Berkelanjutan Lewat SERU Sriwijaya 2024

Minggu 27-10-2024,13:09 WIB
Reporter : Bethanica
Editor : Bethanica

Selain menghadirkan pameran produk UMKM binaan dan mitra Bank Indonesia yang berlangsung dari 25-27 Oktober 2024, pada kegiatan ini terdapat workshop kriya, showcasing produk UMKM eco-friendly turunan serat daun nanas, talkshow terkait penguatan produk unggulan daerah, talkshow pengembangan kopi Sumsel, hingga fashion show wastra lokal Sumatera Selatan.

BACA JUGA:Kakanwil BI Sumsel Buka Kick Off QRIS Jelajah Indonesia di Sumsel, Dorong Masyarakat Melek Digitalisasi

BACA JUGA:BI Sumsel dan Pemkot Palembang Berkolaborasi Tekan Inflasi, Gunakan Strategi 4K

Para pengunjung juga dapat turut serta meramaikan kegiatan ini dengan mengikuti berbagai kompetisi, seperti kompetisi barista, kompetisi e-sport, kompetisi mini vlog, kompetisi foto, dan kompetisi reels Instagram.

Informasi lebih lanjut mengenai kegiatan SERU Sriwijaya Tahun 2024 dapat diakses melalui laman Instagram Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Sumatera Selatan @bank_indonesia_sumsel.

 

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di Palpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA palpres.com". 

Kategori :