Elnusa Komitmen Dukung Pendidikan Inklusif di Sekolah Khusus, Ini Buktinya

Sabtu 02-11-2024,10:39 WIB
Reporter : Firdaus
Editor : Firdaus

Elnusa juga berkolaborasi dengan Anak Usaha Elnusa Group dan stakeholder lokal, termasuk tokoh masyarakat dan organisasi non-pemerintah. 

BACA JUGA:Transparansi Dalam Tata Kelola Perusahaan, Elnusa Raih Penghargaan IARA 2024

BACA JUGA:Elnusa Upgrade Teknologi Wireline Logging Services, Ini Dia Tujuannya?

Kolaborasi ini bertujuan untuk memastikan bahwa kegiatan yang dilakukan dapat tepat sasaran sesuai dengan kebutuhan dan harapan komunitas setempat.

Serta menciptakan dampak yang lebih besar dan berkelanjutan bagi masyarakat. 

Corporate Secretary Elnusa, Frida Lidwina mengatakan, Elnusa berharap melalui kegiatan Aksi Tebar Manfaat ini.

Kami dapat memberikan dampak positif bagi siswa-siswa di SKH Annur dan mendukung upaya untuk menciptakan pendidikan yang inklusif dan merata. 

BACA JUGA:Hadirkan Mobil Tangki BBM 16 KL, Komitmen Elnusa Grup Penuhi Kebutuhan Energi Nasional

BACA JUGA:Siap Kembangkan Panas Bumi di Indonesia, Elnusa dan PGE Berkolaborasi

"Kami percaya bahwa setiap individu, tanpa memandang keterbatasan, memiliki hak yang sama untuk mendapatkan pendidikan berkualitas,” kata Frida.

Melalui komitmen ini, Elnusa terus mendukung tercapainya Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. 

Ke depan, Elnusa akan terus melibatkan berbagai pihak dalam kegiatan serupa guna menciptakan dampak yang lebih luas dan berkelanjutan bagi generasi mendatang.

Kategori :