PECINTA BOLLYWOOD MERAPAT, Ini 6 Film India Terbaik di Netflix yang Bisa Ditonton di Akhir Tahun

Jumat 22-11-2024,21:41 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Kgs Yahya

PALPRES.COM - Untuk kamu pecinta film Bollywood, kamu wajib banget menonton film India terbaik di Netflix ini! 

Meskipun diasosiasikan dengan film-film buatan Hollywood, Inggris, atau bahkan Korea Selatan, Netflix juga menampilkan sejumlah besar film India yang tidak kalah bagusnya.

Drama, romansa, dan thriller hanyalah beberapa kategori film India yang tersedia di Netflix.

Netflix menyajikan film India dalam berbagai genre, dari klasik hingga modern, dan dapat dinikmati di akhir pekan bersama orang terkasih atau sendiri.

BACA JUGA:Hari Kedua APAC Content Showcase, The Walt Disney Umumkan Deretan Tayangan Korea dan Jepang yang Rilis 2025

BACA JUGA:Siap-siap! The Walt Disney Company Siapkan Tayangan Bioskop dan Layanan Streaming di 2025, Ini Daftarnya

Berikut adalah beberapa rekomendasi film India di Neflix terbaik, yang disadur dari website The Asian Parents!

1. Soni (2018)

Film berbasis kriminal ini membawa perhatian pada masalah kekerasan terhadap perempuan.

Dalam film Soni, seorang perempuan bernama Geetika Vidya Ohlyan berperan sebagai seorang polisi wanita bernama Soni, yang menangani beberapa kasus kejahatan terhadap wanita di New Delhi.

Film ini telah ditayangkan di beberapa festival film besar, dan pada Asian Pacific Screen Awards 2018.

BACA JUGA:Film Bila Esok Ibu Tiada Tembus 1.000.000 Penonton di 4 Hari Penayangan, Bikin Mewek dan Kangen Rumah!

BACA JUGA:Kolaborasi Jin BTS dan Wendy Red Velvet dalam Lagu 'Heart on The Window', Ini Lirik dan Terjemahannya

Sutradara Ivan Ayr, menerima penghargaan 'Achievement in Directing'.

2. Drive (2019)

Kategori :