Corporate Secretary Elnusa, Frida Lidwina menyampaikan rasa syukur dan apresiasinya atas dua penghargaan ini.
BACA JUGA:Elnusa Resmikan Program CSR Si Manis di Minahasa Selatan
BACA JUGA:Wujudkan HSSE Excellence, Elnusa Perkuat Sinergi Bersama Mitra Kerja di ENCORE 2024
“Penghargaan ini merupakan hasil ikhtiar bersama tim yang menjadi bukti nyata komitmen Elnusa dalam menerapkan tata kelola perusahaan yang baik dan transparansi komunikasi.
Dua penghargaan ini juga tentunya semakin memotivasi kami untuk terus berinovasi.
Sekaligus menjalankan peran strategis dalam menciptakan nilai tambah bagi seluruh pemangku kepentingan,” kata Frida.
Dengan diraihnya dua penghargaan ini, Elnusa semakin menegaskan posisinya sebagai perusahaan jasa energi nasional terkemuka.
BACA JUGA:Jelang Akhir Tahun 2024, Elnusa Mulai Survei Seismik Pakai Teknologi Canggih Ini di Kalsel
BACA JUGA:Elnusa Selesaikan Proyek Seismik 2D Amalia dengan Standar Keselamatan Optimal di OKU
Serta juga sebagai perusahaan terbuka yang senantiasa mengedepankan prinsip tata kelola perusahaan yang baik serta transparansi terhadap komunikasi publik.