Aplikasi GoodNovel juga menawarkan misi harian yang dapat memberikan koin ekstra.
Dengan menyelesaikan tugas harian ini, kamu bisa mempercepat proses pengumpulan koin dan mendapatkan saldo DANA lebih cepat.
Namun, perlu diingat bahwa untuk menghasilkan keuntungan hingga ratusan ribu rupiah, kamu membutuhkan waktu dan usaha yang konsisten.
Reward yang kamu peroleh akan disesuaikan dengan aktivitas yang kamu lakukan saat bermain aplikasi tersebut.
Kesabaran dan konsistensi dalam menyelesaikan tugas atau tantangan harian sangat penting untuk mencapai penghasilan yang lebih besar.
Disclaimer: Artikel ini hanya sebatas informasi. Palpres.com tidak bertanggung jawab atas keberhasilan dan kegagalan yang dialami oleh pengguna aplikasi tersebut.