PALEMBANG,PALPRES.COM- Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan cuaca di Sumsel pada hari ini, Kamis 20 Maret 2025 sebagian besar berawan.
Namun untuk 2 wilayah yaitu Palembang dan Pagaralam pada hari ini diprakirakan hujan dengan intensitas ringan.
Berikut ini prakiraan cuaca di wilayah Sumsel hari ini 20 Maret 2025 melansir bmkg.go.id
BACA JUGA:Puncak Arus Mudik Lebaran 2025, BMKG Siapkan Langkah Antisipasi Cuaca Buruk!
BACA JUGA:Waspada Cuaca Ekstrem! BMKG Prediksi Potensi Hujan Lebat pada 10-13 Maret 2025, Termasuk Sumsel
Palembang
Pagi 09.00-12.00 WIB berawan
Siang 13.00-16.00 WIB berawan
Sore 17.00-20.00 WIB berawan
Malam 21.00-23.00 WIB berawan
Suhu 24-29 derajat celcius.
Kelembapan 71-88 persen
BACA JUGA:Waspada Hujan Deras Disertai Petir di 3 Wilayah Ini, Cek Prakiraan Cuaca Sumsel 2 Maret 2025
BACA JUGA:Prakiraan Cuaca Sumsel Hari Ini, Sabtu 1 Maret 2025: Berawan Berpotensi Hujan Ringan
Baturaja, OKU