Lebaran Makin Praktis, Transaksi QRIS Lebih Nyaman Pakai Super Apps BRImo

Senin 31-03-2025,09:15 WIB
Reporter : Sulis Utomo
Editor : Sulis Utomo

BACA JUGA:Mudik Bersama BUMN 2025, BRI Group Berangkatkan 8.482 Pemudik Secara Gratis

Di tengah adopsi pembayaran digital yang terus meningkat, keamanan transaksi pun tetap menjadi perhatian utama BRI. 


BRI berkomitmen untuk memastikan nasabah dapat bertransaksi dengan nyaman dan efisien melalui layanan QRIS yang semakin lengkap.-BRI-

Maraknya kasus QRIS palsu, terutama pada QRIS statis (QR Code yang bersifat tetap di merchant), menjadi tantangan tersendiri.

Untuk menghindari transaksi QRIS palsu yang semakin marak, merchant harus secara rutin melakukan pemantauan terhadap transaksi yang masuk, memastikan semuanya tercatat dengan benar, dan dana telah diterima di rekening yang terafiliasi dengan QRIS statis mereka.

Selain itu, setiap transaksi QRIS Transfer di BRImo dilengkapi dengan verifikasi PIN, pemantauan transaksi secara real-time, serta notifikasi otomatis untuk memastikan transaksi tetap aman tanpa mengurangi kenyamanan nasabah.

BACA JUGA:BRI Tetap Melayani Selama Periode Libur Ramadan dan Idul Fitri, Siapkan Weekend Banking dan Layanan Terbatas

BACA JUGA:Dukung Pemberdayaan Desa Berkelanjutan, BRI Peduli Beri Bantuan PLTMH di Desa BRILiaN Jatihurip

Pertumbuhan Signifikan BRImo

Sementara itu, seiring dengan meningkatnya kepercayaan terhadap layanan digital, BRImo terus mencatat pertumbuhan signifikan sepanjang tahun 2024. 

Hingga Desember 2024, jumlah pengguna BRImo telah mencapai 38,61 juta, meningkat 22,12% dibandingkan tahun sebelumnya. 

Adapun, total transaksi yang diproses melalui super apps BRImo mencapai 4,34 miliar transaksi, tumbuh 40,54% (YoY). 

BACA JUGA:UMKM Binaan BRI Tembus Pasar Global, Ikuti Pameran Natural Product Expo West 2025 di Los Angeles

BACA JUGA:Gelar RUPST 2025, BRI Bagikan Dividen Rp51,73 triliun dan Bersiap Buyback Rp3 triliun

Dari sisi nilai, transaksi melalui super apps BRImo mencapai Rp5.596 triliun, atau naik 34,57% dibandingkan tahun sebelumnya.

 

Kategori :