Muchendi Dorong Pramuka OKI Aktif Dalam Mitigasi Bencana dan Sosial

Selasa 30-12-2025,20:27 WIB
Reporter : Mujianto
Editor : Mujianto

Sementara itu, Ketua Kwarda Gerakan Pramuka Sumatera Selatan, Reza Fahlevi, berharap kepengurusan Mabicab OKI periode 2025–2030 mampu menghadirkan inovasi kegiatan yang adaptif dan relevan dengan kebutuhan generasi muda.

BACA JUGA:Tenggelam di OKU Timur, Korban Perahu Getek Oleng Ditemukan Tewas di OKI

BACA JUGA:Kerusakan Masih Membekas Pascabanjir Peusangan, Relawan Bea Cukai Lakukan Ini

“Pramuka harus terus bertransformasi agar tetap diminati.

Dengan kegiatan yang kreatif dan kontekstual, Pramuka dapat menjadi wadah pembentukan karakter yang berdisiplin, berjiwa sosial, dan berwawasan kebangsaan,” ujar Reza.

Gerakan Pramuka Kabupaten OKI memiliki catatan sejarah membanggakan.

Sekitar 15 tahun lalu, OKI pernah menjadi tuan rumah Jambore Nasional Pramuka di kawasan Teluk Gelam yang mendapat perhatian luas di tingkat nasional.

BACA JUGA:5 Batu Akik Indonesia Ini Punya Kualitas Tinggi, Konon Nomor 4 Bikin Batin Lebih Peka

BACA JUGA:Waspada! Musi Rawas Bakal Diguyur Hujan Petir, Pagar Alam Udara Kabur Hari Ini

Pengalaman tersebut diharapkan menjadi modal dalam mengembangkan kegiatan kepramukaan yang lebih progresif ke depan.

Kategori :