Citraland
Honda

Polres OKU Juara II lomba Yel Yel, Selamat Ya!

Polres OKU Juara II lomba Yel Yel, Selamat Ya!

BATURAJA, PALPRES.COM - Polres Ogan Komering Ulu (OKU), berhasil meraih juara II dalam Lomba Yel Yel Tingkat Satwil Polda Sumsel, pada HUT Bhayangkara Ke-76.

Kapolres OKU AKBP Danu Agus Purnomo, Sik melalui Kasi Humas Polres AKP Syafaruddin mengatakan, penyerahan Piala Juara II, dilaksanakan pada Senin (04/07/2022) di lapangan belakang Mapolda Sumsel.

"Alhamdulillah Polres OKU dalam perlombaan Yel-yel tingkat Polda Sumsel dalam rangka HUT Bhayangkara ke 76 dapat meraih Juara ke II di bawah Polrestabes Palembang ternyata menjadi Juara II," katanya kepada wartawan.

Dikatakannya, atas nama Kapolres OKU, pihaknya mengucapkan apresiasi dan terima kasih kepada seluruh fungsi di Polres OKU  yang sudah mendukung Tim Yel-yel Polres OKU.

BACA JUGA: Delapan Personel Polres OKU Masuki Purnabakti

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: