Menggenggam Batu Bisa Menahan Buang Air Besar? Begini Penjelasannya
Menggenggam Batu Bisa Mencegah Buang Air Besar--Pixaby.com
PALEMBANG, PALPRES.COM - Hai Guys mungkin kamu tak asing lagi mendengar mitos batu yang bisa menjadi penangkal dan penahan buang air besar bukan.
Nah apakah benar dengan menggenggam batu, kita bisa menahan diri untuk buang air besar??
Mitos bukan sembarang mitos, karena nyatanya banyak orang yang mengatakan bahwa trik ini berhasil untuk membantu mereka dalam mengatasi rasa mules lho.
Sebab, dengan menggenggam batu kamu bisa menunda mules merupakan sesuatu yang ajaib bukan?
BACA JUGA:Simak Mitos Tentang Daun Kelor, Apa Aja Ya?
Namun mitos tersebut bukanlah sembarang mitos, karena ada penjelasan terkait menggegam batu bisa mencegah buang air besar.
Berikut penjelasan mengenai mitos batu sebagai penangkal buang air besar yang dikutip palpres.com dari fimale.com.
Ada dua penjelasan mengenai mitos tersebut yakni, penjelasan pertama sebagai peralihan fokus, dengan menggenggam batu kamu bisa beralih fokus ke batu.
Karena sejatinya setiap orang memerlukan peralihan fokus untuk terlepas dari sebuah keadaan atau sebuah perasaan.
BACA JUGA:Mitos dan Fakta Seputar Menstrual Cup, Perempuan Wajib Tahu!
Misalnya memegang batu untuk mengatasi rasa mules.
Lalu yang kedua sebagai bentuk untuk melatih kekuatan berpikir.
Mungkin dengan mengalikan pikiran kamu pada hal lain seperti batu.
Misalnya, dapat membantu kamu mengalihkan konsentrasi beberapa saat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: