Suka Musik? Ini 5 Rekomendasi Sekolah Musik Terbaik di Dunia
5 Sekolah Musik Terbaik di Dunia-doc-palpres.com
BACA JUGA:Full Senyum! Saldo DANA Gratis Rp400 Ribu Ngalir Terus Tiap Hari
Misalnya seperti penggunaan Lincoln Center yang megah untuk pertunjukan seni.
Para siswa pun rutin unjuk gigi untuk publik.
Divisi musik mereka dilengkapi juga dengan teknologi musik, studi musik jazz, pertunjukan historis, seni vokal, opera, tari serta drama.
Kualitas mereka ditunjang juga dengan anggota fakultasnya yang merupakan orang-orang professional atau para musisi terkemuka.
BACA JUGA:Rekomendasi HP Terbaik 1 Jutaan Untuk Tahun Baru 2023, Ini Spesifikasinya
2. Royal Academy Of Music
Sekolah musik selanjutnya berdiri di tahun 1822.
Sekolah ini pun menjadi yang paling tua di Inggris Raya.
Kualitasnya sudah tak diragukan lagi, mengingat alumninya merupakan musisi-musisi besar seperti Elton John, Annie Lennox dan Simon Rattle.
Para siswanya memang kerap tampil di berbagai festival dan ajang-ajang yang popular, seperti di Kings Place dan Wigmore Hall.
Mereka memiliki label CD sendiri, dan sudah menseriusi perkembangannya dengan merilis lebih dari 20 album.
Karena mendunia, siswanya pun datang dari berbagai penjuru bumi.
BACA JUGA: Saldo DANA Cair Rp100.000, Cukup Registrasi Nomer HP Mu
3. Le Conservatoire de Paris
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: