Bantuan Subsidi Listrik Segera Disalurkan Tahun 2023 Ini, Cek di Sini
Penerima bantuan sosial (bansos) yang datanya berasal dari DTKS, berpeluang mendapat 2 jenis subsidi dari Pemerintah, yakni Gas 3 Kg dan Listrik.-freepik-
- Buka website https://portal.pln.co.id
- Klik "Diskon Stimulus Covid-19"
- Masukkan nomor ID Pelanggan PLN dan kode /captcha/dan klik "Cari"
- Selanjutnya masukkan nomor KTP, nama lengkap sesuai KTP, alamat lengkap sesuai KTP dan kode captcha, selanjutnya klik "Simpan".
BACA JUGA:Resmi Turun, Harga Baru BBM 4 Januari 2023, Cek Harga BBM di Sumatera Selatan
Jika pelanggan termasuk dalam kategori penerima diskon listrik, maka akan muncul keterangan besaran diskon yang diberikan. Akan tetapi, apabila pelanggan tidak termasuk dalam kategori penerima diskon listrik, maka akan muncul pemberitahuan bahwa pelanggan tidak mendapatkan diskon.
Subsidi biaya listrik juga mengacu kepada pelanggan dengan daya 900 VA.
Penyaluran bansos memang akan dilakukan bertahap sepanjang tahun 2023.
Menteri Keuangan, Sri Mulyani dalam Outlook Perekonomian Indonesia 2023 menyebut ada beberapa bansos yang akan kembali disalurkan ditahun 2023 dimulai dari bulan Januari yang tinggal beberapa hari lagi.
Adapun bansos yang akan disalurkan mulai bulan Januari 2023 adalah sebagai berikut:
1. Bansos Program Keluarga Harapan (PKH)
Program Keluarga Harapan atau PKH merupakan salah satu bansos yang akan dicairkan dibulan Januari 2023.
Pemerintah menargetkan ada 10 juta penerima yang terserap Bansos PKH ditahun 2023.
Hanya saja, di akhir tahun 2022 ini pemerintah melakukan validasi dan verifikasi data penerima bansos PKH untuk memastikan bantuan disalurkan kepada masyarakat yang layak menerimanya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: