Gak Bakal Gigit Jari Usai Lebaran, Nih 3 Bansos yang Segera Cair, Gaskeun!
Gak bakal gigit jari usai Lebaran, nih 3 bansos yang segera cair.-RBTV-
Kabarnya pencairannya untuk dua bulan, yakni Maret-April 2023.
BACA JUGA:Punya 5 Uang Koin Kuno Ini, Kamu Mendadak Sultan
Hanya saja belum bisa dipastikan apakah pencairannya nanti dirapel atau tidak.
Belum jelas pula wilayah mana saja yang akan cair.
2. Bansos PKH
Bansos berikutnya yang diprediksi cair usai Lebaran adalah bansos Program Keluarga Harapan (PKH).
BACA JUGA:5 Daerah dengan Penduduk Miskin Paling Banyak di Provinsi Aceh, Nomor 5 Namanya Unik
Bansos ini dibayarkan tiap tiga bulan sekali.
Ada 7 kategori penerima dengan nominal paling besar adalah Rp750 ribu per tahap.
Pencairan bansos PKH kini bisa melalui Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) di ATM.
Atau bisa juga diambil di kantor pos dengan membawa surat undangan dari RT/RW.
3. Bansos pangan
Terakhir bansos pangan, seperti beras, telur ayam, dan daging ayam.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: