Honda

Ini Dia Hero Tank Paling Kuat di Mobile Legends, Susah Mati Saat di Gank

Ini Dia Hero Tank Paling Kuat di Mobile Legends, Susah Mati Saat di Gank

Hero tank paling kuat di Mobile Legends 2023, susah mati saat di gank.--

PALEMBANG, PALPRES.COM - Ada hero tank paling kuat di Mobile Legends.

Dia susah mati saat di-gank lawan. 

Meski begitu, tetap harus berhati-hati menggunakan hero ini.

Terlebih kalau lawan banyak menggunakan hero stun. 

BACA JUGA:Punya Win Rate 60 Persen, 4 Hero OP Mobile Legends Ini Justru Jarang Dibanned

Hero-hero tank dikenal sebagai hero yang punya defense dan darah tebal di antara role hero lainnya. 

Namun demikian, tak semua hero tank kuat saat di-gank loh.

Hanya ada beberapa hero tank MLBB saja yang susah mati saat dikeroyok lawan. 

Hero ini bahkan dengan mudahnya kabur. 

BACA JUGA:3 Hero Tank Roamer Terbaik Masuk META Mobile Legends Juni 2023, Maaf Gloo Tidak Termasuk

Hero apa yang dimaksud?

Tentu saja Hylos, tanker paling kuat di Mobile Legends. 

Darahnya sangat tebal. 

Apalagi kalau menggunakan item defense yang mempertebal darah. 

BACA JUGA:Hero Marksman Favorit Bocil di Mobile Legends Ini Sedang OP di Juni 2023, Ampuh Untuk Push Rank

Ketebalan darah Hylos sangat di luar batas, dia bahkan dapat bertahan cukup lama saat di gank oleh lawan.

Hero ini tak mudah mati.

Saat dikeroyok hero lawan dan tidak ada yang datang membantu, ia dengan mudahnya kabur menggunakan skill 3-nya. 

Musuh pun yang melawan Hylos pastinya kebingungan, karena harus berapa lama waktu yang dibutuhkan untuk membuat Hylos terbunuh.

BACA JUGA:AWAS LOSE STREAK! 4 Hero Mage Ini Paling Gak Berguna di Mobile Legends

Selain itu, harus pakai item apa untuk menembus armor Hylos.

Satu-satunya cara mengalahkan Hylos adalah dengan menggunakan hero-hero cc seperti Eudora, Clint, Brody, Franco dan sebagainya.

Kalau tak ada hero cc di timmu, maka gunakanlah hero pembunuh tank untuk melawan Hylos. 

Hero dimaksud seperti Lunox, Karrie dan lain sebagainya.

Selain Hylos, ada hero tank lain yang memilki durabilitas tinggi dan tidak mudah tumbang.

Dia adalah Gloo.

Melihat kemampuan hero tank ini, tidak heran jika hero tersebut sulit untuk ditumbangkan. 

Bahkan tipe hero seperti ini kerap membuat musuh lelah untuk menumbangkannya.

Hero tank paling susah mati di Mobile Legends tentu saja adalah Gloo. 

Karena deretan skill yang ia miliki, Gloo termasuk hero yang sangat sulit untuk ditumbangkan dalam berbagai kondisi.

Gloo termasuk hero yang fleksibel dan bisa digunakan untuk beberapa role antara lain roamer atau EXP laner. 

Dalam beberapa kesempatan, Gloo termasuk hero yang cukup sering masuk daftar banned.

Skill ultimate Gloo sangat merepotkan lawannya. 

Pasalnya, Gloo akan menempel ke hero lawan sambil menyerap energinya. 

Agar lebih mudah tumbang, kamu bisa mengarahkan hero lawan ke area turret untuk bisa ditumbangkan dengan damage dari turret.

Daripada lelah memukul atau menyerang Gloo, mending kamu mencari strategi lain untuk menumbangkan hero tank paling susah mati di Mobile Legends ini. *

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: