RDPS
Honda

5 Rekomendasi Taman Wisata di Palembang yang Cocok untuk Akhir Pekan

5 Rekomendasi Taman Wisata di Palembang yang Cocok untuk Akhir Pekan

Rekomendasi taman wisata di Palembang yang cocok untuk akhir pekan.-kolase-palpres.com

Terletak di Bukit Siguntang, taman ini menawarkan panorama yang menakjubkan dari ketinggian.

Selain panorama yang menakjubkan, di lingkungan Bukit Seguntang juga terdapat makam-makam peninggalan sejarah.

Tak ayal jika Bukit Siguntang Palembang ini juga menjadi tempat wisata sejarah, yang dikelilingi oleh panorama serta suasana alam masih asri dan indah.

Beberapa desain modern yang ramah lingkungan membuat pengunjung akan nyaman jika berkunjung ke wisata sejarah ini.

3. Taman Kambang Iwak

Terletak di pusat kota, Taman Kambang Iwak memanjakan mata dengan keindahan dan kesejukan yang luar biasa. 

Anda dapat menikmati pemandangan indah sambil berjalan-jalan di sekitar danau. 

Taman ini juga dilengkapi dengan area bermain kolam renang, dan fasilitas olahraga yang ada di fasum.

Untuk lokasinya berada di Jl. Tasik, Talang Semut, Kec. Bukit Kecil, Kota Palembang, Sumatera Selatan 30121

4. Taman Punti Kayu

Taman Punti Kayu adalah tempat yang populer di kalangan warga Palembang. 

Taman Wisata Alam Punti Kayu ini berada di tengah Kota Palembang Sumatera Selatan, tepatnya di Jalan Kol. H. Burlian km 6,5.

Taman Punti Kayu juga kaya akan keanekaragaman flora. 

Di dalam kawasan Taman Punti Kayu dutumbuhi 71 jenis pohon dari 27 famili.

Sebagian besar kawasan Taman Wisata Alam disini ditumbuhi oleh pohon Pinus yang menjadi jantung udara kota Palembang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: