RDPS
Honda

Serasa Liburan ke Luar Negeri! Ini 4 Rekomendasi Wahana Permainan Salju di Indonesia

Serasa Liburan ke Luar Negeri! Ini 4 Rekomendasi Wahana Permainan Salju di Indonesia

Serasa Liburan ke Luar Negeri! Ini 4 Rekomendasi Wahana Permainan Salju di Indonesia-ilustrasi -

Nama tempatnya adalah Snow World International.

Snow World membagi areanya menjadi dua bagian es balok dan area salju.

Di area pertama ini, pengunjung akan dihibur dengan berbagai macam bentuk es balok. 

Area Salju, dibuat semirip mungkin dengan negeri- negeri bersalju. Dinginnya. mencapai -15° Celcius.

BACA JUGA:Bikin Mata Terpanah! Ini 7 Destinasi Wisata Alam di Sekitar Palembang, Cocok untuk Menghilangkan Penat

3. Malang Snow Paradise

Malang Snow Paradise ini berlokasi di daerah Jawa Timur, tepatnya di kota Malang.

Malang Snow Paradise juga merupakan wisata salju yang pertama dan terbesar di Jawa Timur.

Di sini si kecil bisa foto-foto dan bermain dengan salju dan bersenang – senang bareng keluarga. 

BACA JUGA:Family Friendly! Ini 6 Rekomendasi Wisata Hits di Jogja, Dijamin Tempatnya Cozy Banget

4. Panama Park Bandung

Di Bandung juga ada lho wisata salju buatan tepatnya di Panama Park.

Wahana salju di Indonesia berikutnya adalah Panama Park yang berlokasi di Bandung, Jawa Barat.

Tepatnya, di Jl. Jend. Sudirman No. 825, Cijerah, Kec. Bandung Kulon, Kota Bandung, Jawa Barat.

Pusat rekreasi indoor dengan game arkade, seluncuran, dan zona salju, serta kedai makanan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: