INFO! Beasiswa Cendekia BAZNAS 2023 Sudah Dibuka, Cek Nama Kampus Kamu
Beasiswa Cendikia Baznas tahun 2023 sudah dibuka, segera cek kampus untuk mendapatkan beasiswa tersebut.-Ilustrasi: Niken Putri Ayu-
3) IPK yang kamu miliki saat mendaftar harus minimal 3,00 dari skala 4,00.
BACA JUGA:Masih Ada Waktu! 3 Beasiswa Telkom University 2023, Kuliah Gratis sampai Lulus, Cek Syaratnya
4) Kamu wajib melengkapi berkas-berkas yang udah ditentukan, kayak pas foto, KK & KTP, transkip nilai, surat pernyataan, surat rekomendasi, dan esai yang bertemakan "Kontribusiku menjadi Generasi Zakat"
Emang fasilitas apa sih yang bakalan di dapetin mahasiswa kalau lolos seleksi?
Nah, berikut ini fasilitas-fasilitas yang bisa kamu dapetin jika lolos:
1) Kamu akan menerima bantuan subsidi Uang Kuliah Tunggal (UKT) persemesternya. Jumlah yang akan kamu terima sebanyak Rp. 3.000.000
2) Selama nerima beasiswa, kamu juga difasilitasi untuk mengembangkan diri kamu dengan mentor dan tokoh yang akan membimbing kamu.
Berikut ini tata yang cara bisa kamu ikutin untuk daftar beasiswa BAZNAS ini:
1) Pastikan kamu udah mendownload dan mengisi formulir pendaftaran. Nah, untuk formulir pendaftarannya bisa kamu download di bit.ly/panduanbcbdn2023
2) Kamu harus melengkapi dan mengumpulkan berkas-berkas yang udah kamu persiapkan. Kamu bisa mengumpulkan berkas ini di kampus kamu, ya.
Berikut ini terdapat 111 kampus yang menerima beasiswa BAZNAS dalam negeri tahun 2023. Yuk cek, apakah kampus kamu termasuk!
1. IAIN Palopo
2. IAIN Ponorogo
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: