Citraland
Honda

Ilmu Astronomi, Jurusan Sepi Peminat Tapi Prospek Kerja Tinggi

Ilmu Astronomi, Jurusan Sepi Peminat Tapi Prospek Kerja Tinggi

Ilmu Astronomi, Jurusan Sepi Peminat Tapi Prospek Kerja Tinggi-Ilustrasi: Indah Zahrotul Jannah-

BACA JUGA:SNACK TIME! Katalog Promo Indomaret Hingga 18 Juli, Tambah Rp6.000 Bisa Dapat 2 Produk!

Tak perlu khawatir lagi, buat kamu yang pilih jurusan ini ITB ternyata tak hanya menyediakan untuk S1 astronomi saja tetapi menyediakan juga untuk S2 dan S3 nya loh.

Pasti kalian penasaran, Pekerjaan apa saja sih yang bisa kamu gaungi setelah lulus dari jurusan Astronomi ini?

Yang pertama, kamu bisa menjadi seorang science communicator atau yang bisa disebut juga seseorang yang bekerja di media yang nantinya dia akan selalu memberikan hasil pantauan, penemuan serta penelitian yang nantinya akan disampaikan kepada orang orang yang awam dengan hal hal tersebut.

Kedua, jika kamu ingin bekerja diluar negeri justru akan sangatlah mudah karena disana banyak sekali lembaga antariksa yang bisa menjadi pilihan untuk menjadi tempat kerjamu nantinya.

BACA JUGA:Buruan! 5 PTN Ini Masih Buka Jalur Mandiri di Bulan Juli 2023

Ketiga, jika kamu ingin mencari pekerjaan di Indonesia saja, BMKG atau LAPAN bisa jadi rekomendasi untuk pilihan kamu ketika telah lulus dari Universitas tersebut.

Saat nanti kamu paham tentang ilmu astronomi, tentunya bisa untuk memberikan seluruh keahlian yang kamu miliki di sana.

Tak hanya itu, kamu juga dapat berpartisipasi disaat ada kejadian alam atau dapat membantu memprediksi adanya beberapa gejala alam.

Karena jika prediksi kita baik,benar dan sesuai, hal tersebut dapat membantu masyarakat agar lebih waspada dan hati hati.

BACA JUGA:6 Jurusan Banyak Dicari Perusahaan di Era Revolusi Industri 4.0

Ada Beberapa Lembaga ataupun perusahaan yang sangat butuh lulusan Astronomi baik dari lembaga penelitian, media massa, sekolah,pusat sains, lembaga antariksa, planetarium, observatorium sampai ke perguruan tinggi.

Tak hanya itu saja, sangat memungkinkan juga apabila lulusan jurusan tersebut mau untuk melanjutkan di luar dari bidang ahli astronomi salah satunya dengan memilih IT.

Karena di jurusan Astronomi kita juga mempelajari tentang jangan memprogram, namun tidak terlalu detail dan mendalam.

Jadi, buat kamu yang senang dengan hal hal berbau alam semesta terutama kepo tentang benda benda atau fenomena langit, jurusan Astronomi bisa jadi pilihanmu.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: