RDPS
Honda

Melihat Warisan Budaya: Mengenal 12 Suku Bangsa di Sumatra Selatan

Melihat Warisan Budaya: Mengenal 12 Suku Bangsa di Sumatra Selatan

Melihat Keanekaragaman Budaya 12 Suku Bangsa yang Ada di Sumatera Selatan-Alhadi Farid-palpres.com

Hal itu terbukti dari sikap gotong royong dan tolong menolong bukan hanya kepada masyarakat Lematang sendiri tetapi juga kepada masyarakat luar.

8. Suku Ogan

Suku Ogan mendiami Kabupaten Ogan Komering Ulu dan Ogan Komering Ilir. 

Mereka merupakan penduduk asli dan mayoritas bertani.

Mereka mendiami tempat sepanjang aliran Sungai Ogan dari Baturaja sampai ke Selapan. 

Orang ogan biasa juga disebut orang Pagagan.

Suku Ogan terbagi menjadi 3 (tiga) sub-suku, yakni: Suku Pegagan Ulu, Suku Penesak, dan Suku Pegagan Ilir.

Kelompok masyarakat ini adalah penduduk asli dan bertani, tetapi banyak juga yang menjadi pegawai negeri. 

Makanan pokok suku ini ialah hasil pertanian.

9. Suku Pasemah

Suku Pasemah mendiami wilayah Empat Lawang, Lahat, Ogan Komering Ulu, dan sekitar Gunung Dempo. 

Menurut sejarah suku ini merupakan keturunan Raja Darmawijaya dari Majapahit yang menyeberang ke Palembang (pulau Perca).

Suku bangsa ini juga banyak yang merantau ke daerah-daerah di Provinsi Bengkulu.

Suku ini banyak yang tersebar di pegunungan Bukit Barisan, khususnya di lereng-lerengnya.

Menurut mitologi nama Pasemah berasal dari kata Basemah yang berarti berbahasa Melayu.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: