Selain Langka, Ternyata Ini Alasan Koletor Mencari Koin Kuno dan Berani Hargai Hingga Rp100 Juta
Koleksi mata uang kuno terus menjadi daya tarik bagi para kolektor di seluruh dunia-Palpres.com-doc
Ambil contoh uang logam pecahan 10 dan 25 rupiah seri Hewan keluaran tahun 1957.
BACA JUGA:Paling Diincar Kolektor, Ternyata Segini Harga Koin Kuno Rp500 Melati
Uang koin hanya beberapa hari beredar di masyarakat, lalu Bank Indonesia menariknya kembali.
Kalau ada masyarakat yang memiliki uang koin jenis ini, tentulah harganya sangat mahal.
Bahkan jauh lebih mahal daripada uang pecahan lain, yang usianya lebih tua atau lebih besar nominalnya.
Contoh berikutnya uang 500 rupiah seri Bunga 1959.
BACA JUGA:Ternyata Segini Harga Koin Kuno Rp100 Rumah Gadang, Pantesan Pemiliknya Kaya Mendadak
Nilainya di mata kolektor berkali-kali lipat dibandingkan uang pecahan terbesar saat itu, 1000 rupiah.
Hampir semua uang 500 rupiah berharga lebih tinggi dibandingkan pecahan-pecahan lainnya dalam seri yang sama.
Hal ini karena uang tersebut langka alias susah dijumpai di masyarakat.
Kalau kamu menguasai perkiraan harga dan kualitas suatu barang (grading), maka kamu tidak akan tertipu.
BACA JUGA:SIAP-SIAP CUAN! Kolektor Cari Uang Koin Kuno Rp1000 Kelapa Sawit dengan Ciri Ini, Kamu Punya?
Mengoleksi uang kuno adalah hobi.
Jadi tidak usah terburu-buru mendapatkannya.
Apalagi sampai mengganggu finansialmu.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: