Sudah Tau Belum? Ternyata Ini 7 Manfaat Jahe Bagi Tubuh
Manfaat Jahe Bagi Tubuh-Freepik-
PALEMBANG, PALPRES.COM – Sudah tau belum? Ternyata ini 7 manfaat jahe bagi tubuh.
Siapa sangka rempah yang biasa kita gunakan untuk bahan masakan, ternyata menyimpan begitu banyak manfaat yang luar biasa.
Hanya dengan satu rempah ini saja kita sudah bisa terhindar dari berbagai macam penyakit.
Penasaran apa saja manfaat dari jahe, simak artikel ini hingga selesai ya guys.
BACA JUGA:Manfaat Minum Jahe Bagi Tubuh Kita
Jahe merupakan tanaman obat berupa tumbuhan rumput berbatang semu, Jahe berasal dari Asia pasifik yang tersebar dari India sampai Cina.
Oleh karena itu kedua bangsa yang pertama kali memanfaatkan jahe terutama sebagai bahan minuman, bumbu masak dan obat-obatan tradisional.
Jahe merupakan salah satu tanaman obat tradisional yang paling populer, bahkan ribuan tahun yang lalu.
Ketika cuaca dingin dan hujan, orang-orang biasanya minum minuman jahe untuk menghangatkan tubuh.
BACA JUGA:Khasiat Jahe Merah yang Wajib Diketahui Kaum Hawa
Selain rasanya yang enak, minuman jahe juga memiliki banyak manfaat terutama mengandung antibiotik alami yang mampu mengobati masalah perut seperti mual.
Namun tidak hanya itu saja, terdapat manfaat lain dari jahe yang perlu kamu ketahui, antara lain:
1. Mengurangi Reaksi Alergi
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: