Honda

Ini 4 Benteng Bersejarah di Indonesia, Tempat Logistik Belanda dalam Menghadapi Para Pejuang Bangsa

 Ini 4 Benteng Bersejarah di Indonesia, Tempat Logistik Belanda dalam Menghadapi Para Pejuang Bangsa

Benteng Vasternburg berada Kedung Lumbu, Kecamatan Pasar Kliwondi Kota Solo. -YouTube Galeri Solo-

JAKARTA, PALPRES.COM - Belanda pernah menjajah Indonesia selama 350 tahun. 

Maka tak pelak, banyak bangunan tua peninggalan Belanda di tanah air. Salah satunya berupa benteng yang merupakan basis pertahanan Belanda. 

Seperti dikutip Chanel Halo Edukasi di  YouTube, setidaknya ada 4 benteng peninggalan jaman penjajahan tersebut. 

Berikut rinciannya.

BACA JUGA:4 PTN dengan Biaya Jurusan Kedokteran Paling Murah di Indonesia, Kuliah Dokter Gak Harus Mahal, Minat?

1. Benteng Vasternburg

Benteng ini berada Kedung Lumbu, Kecamatan Pasar Kliwondi Kota Solo. 

Bangunan berbentuk bujur sangkar ini merupakan salah satu peninggalan Belanda yang sudah ada sejak ratusan tahun yang lalu. 

Benteng Vasternburg dibangun tahun 1745 oleh Gubernur Jenderal Baron Van Imhoff. 

BACA JUGA:Sudah Diterbitkan Surat Perintah Membayar, Bansos BPNT Rp400.000 Cair Lewat ATM di Wilayah-wilayah Ini

Bangunan setinggi 6 meter ini masih tampak kokoh hingga sekarang. 

Pada masa kemerdekaan Indonesia, benteng ini dialihfungsikan sebagai markas TNI. 

Sedangkan 1970 hingga 1980- an benteng ini dijadikan tempat latihan TNi yang bertugas di wilayah kerisidenan Surakarta.

Sejak tahun 2010 dijadikan situs cagar budaya dan telah dilakukan pemugaran. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: