Honda

Seperti Kahyangan! Berikut Ini Destinasi Wisata Baru yang Ada di Wonosobo

Seperti Kahyangan! Berikut Ini Destinasi Wisata Baru yang Ada di Wonosobo

Seperti Kahyangan, Berikut Destinasi Wisat Baru yang Ada di Wonosobo- deskjabar-

PALEMBANG, PALPRES.COM - Wonosobo adalah sebuah kota yang ada di Jawa Tengah.

Ternyata wisata di Wonosobo dikenal karena keindahan alam yang luar biasanya yang menyajikan beragam pilihan wisata bagi pengunjung.

Dari pemandangan gunung, air terjun, hingga taman dengan pemandagan alam yang indah bak kahyangan.

Akses menuju tempat wisata di Wonosobo juga terbilang cukup mudah.  

BACA JUGA:Bekas Kawasan Penambangan Galian C, Kini Jadi Lokasi Wisata Unggulan di Kudus, Mirip yang Ada di AS, Kok Bisa?

Berbagai tempat wisata yang ada di Kabupaten Wonosobo dapat ditempuh dengan waktu yang singkat dari pusat kota.

Kahyangan Skyline termasuk tempat wisata baru di Lembah Bukit Seroja. 

Meski belum lama dibuka, tempat ini berhasil menyita perhatian wisatawan berkat keindahannya.

Kahyangan Skyline berada di ketinggian 1200 meter di atas permukaan laut, menjadikannya objek wisata alam terbaru di Wonosobo.

BACA JUGA:Mengulik Asal Usul Keindahan Pulau Kemaro, Punya Legenda Putri Raja yang Sangat Tragis

Destinasi ini sangat cocok untuk dinikmati bersama orang tersayang. Pemandangan Telaga Menjer dari ketinggian ini benar-benar memukau.

Terdapat juga spot-spot foto yang menakjubkan dengan teras kaca yang sangat Instagramable.

Sebelum mengunjunginya langsung, simak informasi wisata Kahyangan Skyline yang bisa kamu jadikan paduan berlibur. 

Ada informasi lokasi, jam operasional, harga tiket, rute, hingga tipsnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: