Punya Filosofi Mendalam, Ini Makna Warna Seragam Sekolah Mulai SD, SMP Hingga SMA
Punya Filosofi Mendalam, Ini Makna Warna Seragam Sekolah Mulai SD, SMP Hingga SMA --Sumber : Canva
BACA JUGA:Periksa NIK KK Anda, Ada 3 BLT Cair Minggu Depan Hanya untuk Kategori Ini
Adanya pemerataan pemakaian warna yang senada ini berlaku di bagi seluruh peserta didik di Indonesia.
Hal tersebut dimaksudkan untuk menumbuhkan rasa persatuan dan kesetaraan di kalangan pelajar.
Mencerminkan sila ketiga Pancasila, yaitu "Persatuan Rakyat Indonesia".
Penggunaan seragam membantu meminimalkan perbedaan antar siswa berdasarkan suku, agama, ras, dan status sosial.
BACA JUGA:3 Bansos Siap Cair Minggu Ini, Pemilik KK Berciri Ini Terima Uang Rp3 Juta
Seragam sekolah bukan hanya pakaian biasa, tetapi juga simbol dari perjalanan pendidikan dan pembentukan karakter siswa.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: