Honda

Bikin Shock! Suzuki Rilis City Car Imut, Bertampang Retro Harganya Murah Banget

Bikin Shock! Suzuki Rilis City Car Imut, Bertampang Retro Harganya Murah Banget

Suzuki Alto Lapin LC-Foto Tangkapan Layar Youtube Magenta Automotive-

PALPRES.COM- Saat ini mobil Retro mempunyai harga jual yang lumayan tinggi.

Kali ini Suzuki membuat kejutan dengan memperkenalkan kei car dengan model teori yang pokoknya tuh kece abis.

Model tersebut adalah Suzuki Alto lapin LC. Lalu gimana sih spesifikasi dari Suzuki auto Levin LC ini dan harganya berapa ya?

Kira-kira artikel ini simak ini sampai akhir dan temukan jawabanya!

Dikutip dari kanal Youtube Magenta Automotive, Selasa 3 Oktober 2023.

BACA JUGA:Suzuki Bertobat! All New Karimun Wagon R di Jual Murah, Buruan Datangi Dealer Terdekat

BACA JUGA:Siap Kembali ke Jalan! Isuzu Panther Reborn 2023, Cocok Buat Ajak Istri dan Anak Liburan ke Tempat Wisata

Bikin shock, Suzuki rilis city car imut bertampang Retro harganya murah banget! 

Desain Retro yang elegan dan kece abis mirip mobil di film Mr Bean.

Nah, Suzuki Alto ini sekilas mirip dengan mobil tersebut ukurannya memang gak lebih besar daripada mobil itu, di bagian depannya dibekali dengan lampu yang bentuknya masih bulat.

Lalu bumper depannya berbentuk kotak dengan gril tipis berwarna Chrome yang menghiasinya.

Waduh buat pecinta area rumah ini keren banget kalau untuk body samping hingga belakang membentuk kotak dengan lekukan tipis di bagian samping.

BACA JUGA:5 Mobil Murah yang Bisa Bikin Kamu Males Ganti Mobil Lagi

BACA JUGA:Kabinnya Luas dan Irit BBM, Mobil Seharga Rp120 Jutaan Ini Cocok Untuk Keluargamu

Mobil yang memperkuat desain Retro dari mobil satu ini warna-warna klasik pun diberikan oleh auto lapin LC ini yaitu pink, pastel hijau, cair biru, coklat dan juga krem.

Tersedia juga pilihan warna tuton dengan atap berwarna coklat atau putih velgnya pun mencolok dengan mempunyai desain bulat berwarna putih khas mobil di tahun 60-an.

Desain interior mewah dari Suzuki alto lapin LC yang berwarna coklat muda dan putih sangat elegan pada dashboard depan pun sudah ada layar 7 inci yang menjadi fitur infotainment di mobil tersebut.

Kalau untuk setirnya pun berwarna putih dengan tombol bantuan yang sudah ada di sana.

Speedometernya masih belum digital namun desainnya sangatlah menawan lagi yang terus seperti jam pada tahun 50-an yang Retro abis deh pokoknya mobil ini pun cukup untuk 4-5 orang penumpang.

BACA JUGA:5 Fakta Mobil Terbaru Mitsubishi 2023 yang Bikin HRV Ketar Ketir

BACA JUGA:Desain Mewah dan Elegan, New Toyota Corolla Altis 2023 Rilis Mobil Lebih Bertenaga, Pesaingnya Panik!

Bah yang menarik perhatian lagi nih pada mobil ini sungguh unik motifnya berbentuk kotak-kotak dengan perpaduan warna abu-abu dan coklat yang sangat lama.

Suzuki Alto Lapin LC ini dibekali dengan dapur pacu 3 silinder segaris 660 cc yang mampu menghasilkan tenaga maksimum 63 HP.

Tenaga dan torsi mesin Alto lapin LC disalurkan ke roda depan atau semua roda melalui transmisi otomatis CVT dari segala kelebihan yang dimilikinya.

Mobil ini tuh harganya terjangkau loh di pasaran Jepang ini dihargai dengan nominal rupiah Rp 154,9 jutaan sedangkan versi rank topping dijual Rp181 juta.

Semoga saja mobil ini cepat dijual ya di pasar Indonesia. Demikian informasi mengenai Suzuki Alto Lapin LC yang mengadopsi mobil retro. Semoga bermanfaat*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: