Citraland
Honda

Wisata Tersembunyi di Empat Lawang, 5 Air Terjun Ini Bisa Jadi Pilihan

Wisata Tersembunyi di Empat Lawang, 5 Air Terjun Ini Bisa Jadi Pilihan

TERJUN: Air terjun di Empat Lawang-Foto: Anita-Palpres

EMPAT LAWANG, PALPRES.COM – Kekayaan wisata tersembunyi air terjun di Kabupaten EMPAT LAWANG seakan tak pernah habis-habisnya.

Oleh karena itu tak heran jika Bumi Saling Keruani Sangi Kerawati ini dijuluki dengan tempatnya seribu air terjun.

Hal ini bukanlah tanpa alasan, karena di Empat Lawang memang banyak sekali air terjun.

Air terjun dalam bahasa Empat Lawang disebut dengan cughop.

BACA JUGA:5 Air Terjun di Empat Lawat Lawang Ini Wajib Dikunjungi, Tersembunyi di Kawasan Bukit Barisan

BACA JUGA:Ada Surga Air Terjun di Empat Lawang, Airnya Jernih dan Segar, Yuk Kita Kunjungi

Mulai dari air terjun yang lokasinya mudah dijangkau hingga ke air terjun yang lokasinya menantang sekalipun semua tersedia di Kabupaten Empat Lawang, Provinsi Sumatera Selatan.

Salah satu kecamatan penyumbang air terjun terbanyak di Empat Lawang ialah Kecamatan Muara Pinang.

Nah, berikut redaksi rangkumkan 5 air terjun di Empat Lawang yang bisa jadi objek wisata Anda:

1. Air Terjun Duo Muaro

BACA JUGA:Air Terjun di Empat Lawang Ini Unik, Sumbernya Mirip Sepasang Kekasih, So Sweet!

BACA JUGA:4 Jam dari Ibukota Empat Lawang, Ada Air Terjun yang Asri dan Menakjubkan

Dalam bahasa Empat Lawang artinya Air Terjun Dua Muara.

Terletak di Desa Sawah, Kecamatan Muara Pinang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: