Bukan Cuma Bunga Lavender, Tanaman Hias Ini Juga Bisa Usir Nyamuk Lho!
Bukan Cuma Bunga Lavender, Tanaman Hias Ini Juga Bisa Usir Nyamuk Lho! --Pexels
Tanaman ini mengandung senyawa serai wangi yang tidak disukai nyamuk.
Kamu bisa memotong serai menjadi beberapa bagian dan meletakkannya di dalam ruangan atau dengan cara membakar potongan serai sehingga asap yang dihasilkan dapat mengusir nyamuk yang mengganggumu.
BACA JUGA:Nyamuk Auto Minggat! 10 Jenis Tanaman Ini Ampuh Usir Nyamuk, Bisa Ditanam di Kamar!
6. Geranium
Tanaman hias ini memiliki aroma yang kuat dan menyengat sehingga dapat mengusir nyamuk.
Geranium mengandung senyawa geraniol dan sitronelol yang merupakan bahan berbau menyengat dan harum.
Aroma citrus yang dihasilkan oleh bunganya tidak disukai oleh nyamuk.
7. Catnip
Tanaman hias ini mengandung senyawa kimia alami, yaitu nepetalakton yang disukai kucing, namun dibenci nyamuk.
Dalam sebuah penelitian Iowa State University, tanaman hias daun catnip diketahui sepuluh kali lebih efektif mengusir nyamuk daripada DEET, bahan kimia yang digunakan pada sebagian besar pengusir serangga.
8. Ageratum
Tanaman hias ini memiliki aroma yang kuat dan menyengat sehingga dapat mengusir nyamuk.
BACA JUGA:4 Tempat Sarapan Lontong Sayur Paling Maknyus di Palembang, Soal Rasa Bisa Bikin Nambah 2 Piring!
Tanaman ini mengandung senyawa kumarin yang tidak disukai nyamuk.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: