Citraland
Honda

Tak Hanya Soal Kehamilan, Ternyata di Jurusan Kebidanan Juga Belajar Ini Lho

Tak Hanya Soal Kehamilan, Ternyata di Jurusan Kebidanan Juga Belajar Ini Lho

MAHASISWA: Meyin Refa Nisyah, Mahasiswa yang kuliah di Jurusan Kebidanan-Foto: Anita-Palpres

BACA JUGA:5 Jurusan Kuliah Untuk Anak IPA, Prospek Kerja Luas dan Menjanjikan!

Selain itu menghadapi pasien haruslah dengan lembut, dan sopan santun agar pasien merasa nyaman dan senang untuk ditangani oleh bidan.

Ia melanjutkan, kampusnya merupakan salah satu kampus kesehatan negeri yang sudah pasti UKTnya tidak terlalu besar.

"Jadi kami mahasiswa di sini tidak takut lagi kuliah kesehatan yang pandangannya bakalan mahal dan kampus kami salah satu kampus yang langsung dinaungi Kementerian Kesehatan," lanjut Meyin.

Selain biaya yang tak terlalu mahal, di kampus ini juga menyediakan 2 beasiswa yang langsung dari kampus yakni beasiswa Keluarga Tidak Mampu Secara Ekonomi (KTMSE) dan beasiswa berprestasi.

BACA JUGA:Mau Kuliah Perfilman? 7 Kampus dengan Jurusan Film Terbaik di Indonesia Ini Bisa Jadi Pilihan!

BACA JUGA:Mengejutkan! 7 Jurusan Kuliah Ini Hasilkan Pengangguran Terbanyak di Indonesia, Cek Apa Saja?

"Kalau beasiswa KTMSE itu dapatnya dari awal masuk kuliah, kalau beasiswa prestasi awal penyeleksiannya dari semester 3," jelas Meyin.

Meeyin bercerita tentang motivasinya mengapa ia ingin kuliah di Jurusan Kebidanan.

Ia ingin menjadi tenaga kesehatan di desa terpencil agar bisa meratakan tim medis yang belum rata di Indonesia.

"Mey pengen ngebantu perempuan terkhusus ibu hamil, nifas, menyusui yang perlu dampingan dan kami sebagai bidan sudah menjadi tugas kami untuk mendampingi perempuan terkhusus di Indonesia dan motivasi khusus Mey pengen jadi anak yang bisa membanggakan orangtua," tutup Meyin.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: