Citraland
Honda

Masyarakat Disini Tak Pernah Makan Nasi! Kampung Unik di Cimahi Ini Justru Makan Rasi, Apa itu?

Masyarakat Disini Tak Pernah Makan Nasi! Kampung Unik di Cimahi Ini Justru Makan Rasi, Apa itu?

Masyarakat Disini Tak Pernah Makan Nasi! Kampung Unik di Cimahi Ini Justru Makan Rasi--instagram.com/ @rhealaras

BACA JUGA:Bikin Segar Tapi Merugikan, 4 Bahaya Minum Es Teh Setelah Makan, Lebih Baik Minum di Waktu Ini!

Seperti yang kita ketahui, singkong kaya akan kandungan karbohidrat seperti halnya beras. 

Selain itu singkong juga mengandung serat yang baik untuk pencernaan dan kaya akan vitamin dan mineral seperti vitamin C, vitamin B6, dan mangan.

Seiring berjalannya waktu, masyarakat desa adat di kampung unik ini mulai berinovasi dan mengkreasikan olahan berbahan dasar Rasi ini, diantaranya:

• Rasi gorieng atau nasi singkong goreng dengan berbagai bumbu dan sayuran

BACA JUGA:Kampung Tersembunyi di Pegunungan Kabupaten Malang, Ada Air Terjun Mirip Grand Canyon di Sini

• Rasi kukus atau nasi singkong kukus yang disajikan dengan berbagai lauk pauk seperti ayam goreng, tempe, dan tahu.

• Rasi bakar atau nasi singkong bakar yang disajikan dengan berbagai lauk pauk seperti ikan bakar, ayam, dan sayuran

• Rasi serundeng atau nasi singkong yang dicampur kelapa parut dan bumbu halus

• Rasi tape atau nasi singkong yang difermentasikan dengan ragi dan disajikan dengan kelapa parut

BACA JUGA:Alhamdulilah, Mulai Senin Besok Dana Bansos BPNT Rp400.000 Bakal Masuk ke Rekening KPM

• Terakhir yaitu Kue Rasi atau nasi singkong yang dicampur dengan gula dan santan, kemudian dipanggang menjadi kue.

Saat ini Rasi tidak hanya menjadi makanan pokok dan sumber perekonomian masyarakat setempat. 

Tetapi juga menjadi simbol identitas akan kekayaan budaya Kampung Adat Cireundeu.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: