Honda

5 Skill Ini Wajib Kamu Kuasai Sebelum Usia Tua, Agar Karirmu Tetap Cemerlang

5 Skill Ini Wajib Kamu Kuasai Sebelum Usia Tua, Agar Karirmu Tetap Cemerlang

Skill Ini Wajib Kamu Kuasai Sebelum Usia Tua -freepik-

PALEMBANG, PALPRES – 5 skill ini wajib kamu kuasai sebelum usia tua, agar karirmu tetap cemerlang.

Beberapa skill ini memang harus dimiliki setiap orang.

Kenapa harus memiliki skill ini? Karena skill ini sangatlah berguna untuk kehidupan kita.

Menjadi tua adalah suatu fase dalam kehidupan seseorang yang tidak bisa dihindari. 

BACA JUGA:6 Skill yang Harus Dimiliki Mahasiswa Vokasi, Tertarik?

Di saat itu, kalian akan berada pada satu posisi dimana masa muda telah habis, dan tenaga sudah semakin berkurang. 

Tentu selain mempersiapkan diri, kalian juga harus mempersiapkan beberapa hal yang tak kalah pentingnya. 

Antara lain keahlian-keahlian yang sudah kalian lakukan sejak muda. 

Nah, berikut beberapa skill yang harus kalian kuasai menjelang kalian tua, jika ingin tenang menjalani masa-masa tuamu. 

BACA JUGA:4 Skill yang Harus Dimiliki Mahasiswa di Era Digital, Apa Aja Tuh?

1. Relasi

Pada saat tua relasi sangatlah penting untuk kalian miliki. 

Disarankan ketika muda untuk terus memperbanyak relasi. 

Karena, sewaktu-waktu akan berguna untuk memperlancar sesuatu yang sedang kamu kerjakan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: