Terisolir Tapi Warganya Hidup Damai, Inilah Kampung Unik di Madiun, Ada Listrik?
Ilustrasi kampung unik di Madiun yang warganya hidup damai tanpa listrik-freepik-
PALPRES.COM - Masih ada beberapa kampung atau wilayah di Indonesia yang hingga saat ini ternyata belum mendapatkan aliran listrik.
Selain akses jalan yang sangat tidak memadai, sedikitnya jumlah penduduk juga sangat berpengaruh.
Biasanya, apabila penduduknya tidak terlalu banyak, pihak PLN tidak mengaliri listriknya ke kampung tersebut.
Pasalnya, biaya yang dikeluarkan tidak sebanding dengan pemasukan nantinya.
BACA JUGA:Gokil! Tiket Final Piala Dunia U17 2023 Sudah Ludes Sebelum Hari H
BACA JUGA:Hanya Bayar Rp34.545 Nikmati Fire Burger Beef, Ada di Promo Richeese Factory
Terlebih, untuk sampai ke lokasinya tida bisa diakses dengan menggunakan mobil.
Salah satunya yaitu kampung yang lokasinya terpencil di pedalaman hutan Pegunungan Wilis sisi utara.
Tidak adanya aliran listrk yang masuk, penduduknya juga tidak bisa mempunyai barang-barang elektronik seperti televisi dan ponsel.
Kampung terpencil di pedalaman hutan tersebut bernama Kampung Sekalus.
BACA JUGA:Kembalinya Sang Legendaris, Skutik Jupiter 125 Harganya Cuma Rp13 Jutaan, Intip Spesifikasinya
BACA JUGA:Fenomena Unik di Pantai Wartawan Lampung, Hanya Bisa Dijumpai Pagi dan Sore Hari, Kamu Tahu?
Dilansir dari kanal Youtube Jejak Ricard, secara administratif Kampung Sekalus ini merupakan salah satu pedukuhan yang ada di Desa Cermo, Kecamatan Kare, Kabupaten Madiun, Provinsi Jawa Timur.
Jumlah penduduk di kampung ini hanya berjumlah 10 kepala keluarga.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: