Musnahkan Barang Bukti 159 Kasus di Kejari OKI, Bupati Titip Pesan Ini
Bupati OKI ikut memusnahkan barang bukti kejahatan di halaman Kejari OKI-PALPRES.COM-
BACA JUGA:9 Dampak Letusan Dahsyat Gunung Krakatau 1883 pada Dunia, Picu Tsunami Besar
"Tentunya kami selaku pemerintah daerah sangat mengapresiasi kegiatan pelaksanaan pemusnahan barang bukti yang dilakukan oleh Kejari OKI.
Selain itu, kami mengajak kepada semua pihak, baik aparat penegak hukum dan instansi terkait, maupun segenap komponen masyarakat untuk selalu bersinergi dalam memberantas tindak pidana kejahatan di Kabupaten OKI," tandasnya. *
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: