Citraland
Honda

8 Jurusan Terpopuler dan Paling Banyak Diminati di UNAIR Jalur SNBT 2023

8 Jurusan Terpopuler dan Paling Banyak Diminati di UNAIR Jalur SNBT 2023

8 Jurusan Terpopuler dan Paling Banyak Diminati di UNAIR Jalur SNBT 2023, PTN Terbaik Indonesia Versi QS WUR Sustainability 2024--Maps/Lek Salam

BACA JUGA:Berminat Jadi Guru? Ini 5 Kampus Keguruan Terbaik di Indonesia Menurut Kemendikbud, Ada UPI Hingga UNESA

Sebagai salah satu kampus terkemuka di Indonesia Universitas Airlangga menyediakan 62 program studi bagi calon mahasiswa baru.

Nah, untuk menjadi bagian dari salah satu program studi tersebut Universitas Airlangga menyediakan tiga jalur tes masuk. 

Salah satunya melalui Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT).

Melalui SNBT setidaknya ada 8 jurusan terpopuler dan paling banyak diminati oleh calon mahasiswa pada tahun 2023. 

BACA JUGA:5 Kampus dengan Jurusan DKV Terbaik di Indonesia, Ada ISI Hingga Untar, Biaya Kuliah Mulai Rp30 Juta

Dilansir dari kemendikbud berikut daftarnya.

1. Kedokteran

Jurusan Kedokteran salah satu jurusan terpopuler dan paling banyak diminati di UNAIR. 

Pada tahun 2023 peminat Jurusan Kedokteran sebanyak 3.150 orang sedangkan daya tampungnya hanya 90 orang saja.

BACA JUGA:Tak Hanya Kampus Lokal, 6 Kampus Luar Negeri Ini Sedia Jurusan Bahasa Indonesia, Ada Jepang hingga Ukraina

2. Psikologi

Psikologi juga termasuk salah satu jurusan terpopuler dan memiliki peminat terbanyak di UNAIR. 

Pada tahun 2023 Psikologi peminatnya sebanyak 1.965 orang, sedangkan daya tampungnya sebanyak 75 orang saja.

3. Farmasi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: