7 Tips Menggunakan Bedak untuk Kulit Kering, Dijamin Make Up Anti Cakey
7 Tips Menggunakan Bedak untuk Kulit Kering, Dijamin Make Up Anti Cakey-Freepik -
PALEMBANG, PALPRES.COM - 7 Tips Menggunakan Bedak untuk Kulit Kering, Dijamin Make Up Anti Cakey.
Buat kamu para pemilik kulit kering sini merapat.
Karena di artikel ini Mimin bakal kasih kamu tips menggunakan bedak yang anti Cakey.
Biasanya kendala yang dihadapi pemiliki kulit kering saat bermake-up, yaitu tidak mau menempal, terus terlihat berat dan cakey.
Bahkan saat mengaplikasikannya kulit malah terasa lebih kering setelah memakai make-up.
Nah teman-teman hal ini cenderung dihindari karena membuat kulit jadi terlihat semakin kering kerontang.
Padahal, menggunakan bedak untuk mencuci base makeup agar tidak bergeser itu sangat penting loh.
Pasti kalian bertanya-tanya apa yang harus dilakukan agar kulit wajah tidak terlihat semakin kering dan makeup tampak cakey.
Jadi kamu bisa ikut cara mengatasi wajah kulit kering berikut sebelum mengaplikasikan bedak ke wajah.
Hal-hal yang perlu kalian praktekan adalah sebagai berikut:
BACA JUGA:5 Tips Agar Make Up Tetap Flawless dan Tahan Seharian Tanpa Luntur
1. Cuci wajah dua kali sehari
Teman-teman kalian perlu mencuci wajah kamu setidaknya dua kali sehari ya dan setelah berkeringat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: