RDPS
Honda

5 Rekomendasi HP dengan Fitur Stabilizer, Buat Video Ngevlog Super Stabil, Kualitas Gambar Jernih

5 Rekomendasi HP dengan Fitur Stabilizer, Buat Video Ngevlog Super Stabil, Kualitas Gambar Jernih

5 Rekomendasi HP dengan Fitur Stabilizer, Buat Video Ngevlog Super Stabil, Kualitas Gambar Jernih--Freepik

BACA JUGA:Makin Estetik! 6 HP dengan Kamera Ultra Wide Terbaik dan Murah 2024, Samsung Mendominasi?

Samsung juga memiliki kamera dengan stabilizer yang tak kalah canggih dengan Xiaomi. 

Samsung Galaxy A52 pun sudah dilengkapi dengan fitur OIS.

Sehingga kamu yang ingin membuat konten video dapat menghasilkan video yang lebih halus, tidak goyang dan gambar yang lebih tajam. 

Smartphone ini pun memiliki kamera utama dengan 64MP resolusi ultra high yang bisa menghasilkan gambar jernih di sepanjang hari. 

BACA JUGA:12 Cara Membersihkan Kamera HP agar Hasil Foto Maksimal, Jangan Pernah Lakukan Hal Ini

Bahkan di cahaya yang temaram, kamera hp ini mampu menangkap lebih banyak cahaya untuk mencerahkan foto di cahaya temaram. 

Selain itu, Samsung memang masih super unggul di layar yang super AMOLED berukuran 6.5 inci yang didukung resolusi 1080 x 2400 pixels. 

Samsung Galaxy A52 ini bisa kamu beli dengan harga Rp4 jutaan.

3. Vivo V21 5G

BACA JUGA:Harga Murah Spek Dewa, Ini 5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan Terbaik 2024, No 4 Kapasitas Baterai Besar

Merek smartphone Vivo juga layak masuk ke dalam list pilihan kamu yang sedang mencari hp dengan stabilizer. 

Seri terbarunya dibekali dengan kamera berkualitas baik dan bisa menjadi pilihan banyak vlogger, yaitu Vivo V21 5G. 

Smartphone dari Vivo ini dilengkapi dengan fitur OIS yang anti goyang, sehingga kamu bisa membuat konten video yang stabil menggunakan hp ini. 

Vivo juga dilengkapi dengan satu kamera depan beresolusi 44 MP. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: