Ini 5 Wisata Pantai Terbaik di Bangka Belitung, Salah Satunya Tempat Syuting Film Laskar Pelangi
Pantai Pala, salah satu wisata terbaik di Bangka Belitung-Tangkapan layar Instagram @visitbangkabelitung_-
Daya tarik dari Pantai Tanjung Pesona ini ialah hamparan pasir putihnya yang lembut.
Serta pantai ini sangat bersih.
BACA JUGA:5 Tempat Wisata Legendaris di Jawa Barat, Salah Satunya Tertua di Dunia, Wajib Kamu Kunjungi
BACA JUGA:7 Destinasi Wisata di Balikpapan, Sajikan Pemandangan Bak Negeri Dongeng
Untuk bisa sampai ke Pantai Tanjung Pesona, membutuhkan waktu sekitar 45 menit dari Pangkalpinang.
Anda juga bisa berangkat dai Sungailiat dengan estimasi jarak tempuh sekitar 9 km.
Cukup dengan membayar Rp 10 ribu/orang, Anda bisa menikmati keindahan dari Pantai Tanjung Pesona ini.
5. Pantai Tanjung Tinggi
BACA JUGA:4 Tempat Wisata Paling Memukau di Pekanbaru, Ada Bukit dengan Panorama Warna Warni yang Memikat Hati
BACA JUGA:5 Tempat Wisata Kuliner Soto Banjar Legendaris di Solo, Salah Satunya Berdiri Sejak Tahun 1960
Pantai ini juga merupakan salah satu pantai yang dijadikan tempat syuting film layar lebar Laskar Pelangi.
Untuk bisa ke Pantai Tanjung Tinggi ini membutuhkan waktu sekitar 60 menit dari
bandara HAS Hanandjoeddin.
Di pantai ini terdapat bebatuan granit serta pasirnya putih dan lembut.
BACA JUGA:9 Rekomendasi Objek Wisata Terhits di Banjarbaru, Salah Satunya Seperti Disneyland, Keren Banget!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: