Citraland
Honda

Suzuki APV 2024 Hadirkan Perubahan Terbaru, Lebih Mewah Tapi Harga Tetap Ekonomis

Suzuki APV 2024 Hadirkan Perubahan Terbaru, Lebih Mewah Tapi Harga Tetap Ekonomis

Suzuki APV 2024 hadirkan perubahan terbaru, lebih mewah tapi harga tetap ekonomis.-YouTube/Digimods DESIGN-

Bagian depan mobil memiliki gril yang dipadukan dengan lampu depan yang tajam dan fascia yang aerodinamis. 

Sementara itu, bagian belakang mobil menampilkan lampu belakang yang menyatu dengan keseluruhan desain yang halus.

 

2. Dimensi

BACA JUGA:Bikin Konsumen Merasa Puas, New Toyota Calya 2024 Hadir dengan Tampilan Lebih Segar dan Fitur Spesial

 

Mobil ini memiliki dimensi yang cocok untuk menjaid mobil keluarga. 

Panjangnya sekitar 4.155 mm, lebar 1.655 mm, dan tinggi 1.860 mm. 

Dengan dimensi ini, mobil ini menawarkan ruang yang cukup untuk penumpang dan barang.

 

3. Mesin

Suzuki APV 2024 dilengkapi dengan mesin bensin 1.5 liter yang andal. 

Mesin ini mampu menghasilkan tenaga sekitar 103 Tk dengan torsi sekitar 133 Nm. 

Mesin yang efisien ini sesuai untuk keperluan harian dan juga perjalanan jarak jauh.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: